­
Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Mengaku oleh Andar Ismail

Kamis, Desember 26, 2019
Soal identitas menjadi persoalan karena banyak orang yang tidak mengerti bagaimana menempatkan identitas demi kepentingan kehidupan bersama yang harmonis. Identitas hanya sekedar menjadi pembeda, tidak diupayakan mencari persamaannya sehingga yang meruncing adalah konflik antara kami-kita, aku-kamu. Pada seri selamat mengaku ini, identitas adalah soal penting yang menerangkan siapa kita. Namun setelah itu terang, apa selanjutnya? apakah selesai atau terus menerus mencari perbedaan? ...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Mengindonesia oleh Andar Ismail

Jumat, Desember 20, 2019
Indonesia. Suatu konsep geopolitik yang diproklamasikan menjadi negara oleh pendiri bangsa. Tidak ada yang dapat memungkiri bahwa Indonesia sama dengan plural, keberagaman, multi variasi sumber daya alam terlebih manusianya. Persoalan saat ini sangat relevan, yaitu siapakah Indonesia? Seri Selamat Mengindonesia ini memaparkan betapa beragamnya  orang-orang terdahulu di bangsa ini dalam penghayatannya berbineka. Membaca buku ini, saya banyak dibukakan pintu pengetahuan tentang sejarah orang-orang...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Bercinta oleh Andar Ismail

Senin, Maret 06, 2017
Seperti Seri Selamat lainnya, buku Selamat Bercinta ini merupakan permenungan atas suatu istilah: cinta. Istilah Cinta yang diulas dalam buku ini bukan semata-mata cinta yang biasa ditulis oleh para penyair, namun cinta yang di dalamnya ada komitmen, perbuatan nyata, berkomunikasi serta hal-hal lain. Dalam salah satu tulisannya, Andar kembali menuliskan pengalaman terburuk selama ia masih anak-anak adalah ketakutannya pada kelaparan. Baginya, lapar merupakan...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Bergumul by Andar Ismail

Kamis, Maret 26, 2015
Apa yang Anda bayangkan ketika mendengar istilah bergumul? Kamus Besar Bahasa Indonesia online memberi arti bergumul sebagai berikut: gumul 2 /gu·mul / v, bergumul /ber·gu·mul/ v 1 bergulat; bergelut: keduanya ~ di muka orang banyak; 2 ki melibatkan diri dng: sehari-hari dia harus ~ dng sampah-sampah untuk menghidupi keluarganya; menggumuli /meng·gu·muli/ v ki memperdalam; mempelajari sebaik- baiknya: kini dia sedang ~ filsafat eksistensialisme;...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Berkarya

Jumat, Agustus 03, 2012
Saya teringat pada suatu kejadian di sebuah kelas bimbingan ketika saya masih SMU. Instruktur atau biasa disebut tentor bercerita pada kami: " Dek, kalau anak bayi, gitu lahir, apa yang dilakukannya? menangis bukan?" Kami mengiyakan. "Kalau abang enggak gitu dek, begitu abang lahir dari kandungan mamak abang, abang nggak langsung nangis, tapi mikir dulu, mau jadi apa aku besar nanti." Kami sekelas tertawa,...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Berjuang

Jumat, Mei 11, 2012
Untuk apa kita hidup? Apa tujuan hidup kita? pertanyaan-pertanyaan seperti itu seringkali tidak menemukan jawaban ketika ditanyakan, namun ketika melalui perjalanan hidup itu sendiri, kita semakin menyadari bahwa hidup itu haruslah memiliki makna karena waktunya yang singkat. Dan bicara masalah hidup, adalah sebuah proses perjalanan dari kelahiran hingga kematian. Tidak ada yang tahu seberapa lama kita hidup. Tak peduli seberapa banyak masalah dan...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Berkembang

Kamis, Juni 09, 2011
Judul: Selamat Berkembang Penulis: Andar Ismail Editor: Laksmi Wowor Tebal: vii + 137 hlm Penerbit: BPK Gunung Mulia, 2008 (cetakan 6) ISBN: 9789796871902 Andar mengajarkan bagaimana berspritualitas. Spritual tidak sama dengan kesalehan. Manakala melihat matahari bersinar, merasakan angin bertiup, menghirup aroma bunga bermekaran, mendengar gemericik air sungai, merasakan debu pasir, dan membiarkan keheningan menceritakan kebesaran dan kesetiaan Pencipta, itulah spiritualitas. Tidak ada kursus...

Read More...

Seri Selamat Andar Ismail

Selamat Berpelita

Senin, Juni 06, 2011
Judul: Selamat Berpelita Penulis: Andar Ismail Editor: Rika Uli Napitupulu-Simorangkir Korektor Naskah: Raka Sukma Kurnia Desain Sampul: Maxdalena W. Tebal: vii+138 halaman Penerbit: BPK Gunung Mulia, Februari 2011 ISBN: 9789796878451 Andar Ismail mengajak merenung tentang Alkitab. Bahan renungannya sejarah penulisan Alkitab, ungkapan-ungkapan dalam Alkitab, pentingnya punya kebiasaan membaca, itu semua dengan maksud agar pembaca mengetahui isi Alkitab. Supaya apa? supaya mengasihi, menaati, dan...

Read More...