­
Momlit

Rumah Coklat

Sabtu, Maret 31, 2012
Judul: Rumah Coklat Pengarang: Sitta Karina Editor: Siti Nur Andini Ilustrator: Irene Dewanto Penata Letak: Wahid Hisbullah Cetakan: I (Desember 2011) Tebal: 226 hlm Penerbit: Buah Hati ISBN: 9786028663748 Inilah buku bergenre "Momlit" yang saya baca pertama kali. Sebelumnya saya memang sudah pernah mendengar genre momlit ini, dan saya penasaran dengan apa isinya. Ternyata..yah begitulah..untuk buku ini bercerita tentang kegundahan seorang ibu yang...

Read More...

Nonfiksi

Sukarno, Orang Kiri, Revolusi & G30S 1965

Jumat, Maret 02, 2012
Judul: Sukarno, Orang Kiri, Revolusi & G30S 1965 Kumpulan tulisan: Onghokham Penyunting: JJ Rizal Penyelaras: Martina Safitry & Fadly Kurniawan Desain Isi: Sarifudin Desain Sampul: Hartanto "Kebo" Utomo Cetakan pertama: April 2009 Penerbit: Komunitas Bambu Tebal: xii + 220 hlm ISBN: 9793731524 Bahasan mengenai peristiwa 30 September 1965 (menurut Ong lebih tapat menggunakan tanggal 1 Oktober 1965) tidak habis-habisnya. Tidak adanya klarifikasi resmi...

Read More...