Terinspirasi tiga peristiwa sejarah: Indonesia 30 September 1965, Prancis Mei 1968, dan Indonesia Mei 1968, Leila menghadirkan sebuah kisah keluarga yang terpengaruh peristiwa-peristiwa tersebut. Sebuah kurun waktu yang cukup panjang. Di Indonesia sendiri, kurun waktu tersebut adalah masa pemerintahan The Smile General, Soeharto. Ong Hok Kam menyatakan bahwa sejarah pada dasarnya adalah tentang manusia. Arnold Toynbee dalam History, science, and fiction menyatakan: there...
Inilah Resensi
9 jam yang lalu