Ekonomi
Superfreakonomics Pendinginan Global, Pelacur Patriotik dan Mengapa Pengebom Bunuh Diri Harus Beli Asuransi Jiwa
Rabu, Desember 15, 2010 Terbayang dulu pelajaran ekonomi adalah pelajaran IPS. Pelajaran ini termasuk pelajaran yang kurang sukses dibawakan oleh guru-guru saya, sehingga saya tidak dapat menyukainya dengan sepenuh hati. Teringat juga pada joke seorang teman yang menceritakan neneknya yang bertanya padanya. Nenek: "kamu jurusan apa tho kuliahnya?"Cucu: "Jurusan ekonomi nek"Nenek: "Lha kok ekonomi toh? ndak eksekutif aja, kamu nanti capek nggak duduk."Cucu:??? ...