Dapatkah kita mengetahui masa depan? Jika menyadari betul bahwa masa depan bersumber dari masa kini, dan masa kini bersumber dari masa lalu, maka masa kini dan masa depan seharusnya bukanlah sesuatu yang datang tiba-tiba, sebab bersama waktu, di dalamnya ada usaha dan perjuangan. Hari-hari terakhir dapat bermakna berakhirnya kerja, atau hari menjelang habisnya suatu masa atau periode. Hari-hari terakhir dapat juga dimaknai bahwa...
[Review Buku] ... Dan Janda itu Ibuku Karya Kang Maman
14 jam yang lalu